Dokumentasi Foto Tanaman Kangkung Organik

Kangkung merupakan tumbuhan hidrofit dan semi-xerofit (kadang-kadang dapat hidup di daerah yang tingkat kelembaban tanahnya sedang, artinya tidak kering juga tidak basah). Pembudidayaan tanamannya yang mudah dan praktis telah membuat para petani segan untuk menamnya dalam beberapa bentuk teknik yang digunakan, seperti vertikultur dan lain sebagainya.

Beberapa petani lebih memilih membudidaya kangkung dalam skala besar-besaran di perkebunan atau sawah miliknya, meskipun cara pertanian modern lebih memilih bertanam kangkung secara vertikultur di lahan sempit layaknya seperti di daerah perkotaan.

Jika anda berniat untuk mencoba belajar budidaya kangkung dapat anda baca pada artikel panduan berikut ini > Budidaya Kangkung Organik Dari Biji Secara Organik Agar Menguntungkan Bagi Para Petani Holtikultura.

Sebagai bahan referensi, silakan anda juga dapat melihat dokumentasi foto tanaman kangkung organik seperti yang akan dicantumkan pada bagian di bawah ini.

Dokumentasi Foto 1:

Kangkung Darat
Kangkung Darat, Foto Oleh: Wahid Priyono (Guruilmuan)


Dokumentasi Foto 2:

Kangkung Darat
Kangkung Darat, Foto Original Oleh: Guruilmuan (Wahid Priyono)


Dokumentasi Foto 3:

Pohon Kangkung Dalam Masa Pertumbuhan
Pohon Kangkung Dalam Masa Pertumbuhan, Foto Orisinil Oleh: Guruilmuan
Dokumentasi Foto 4:

Budidaya Kangkung Secara Organik
Budidaya Kangkung Secara Organik, Foto Original By: Guruilmuan (Wahid Priyono)

Itulah tadi penjelasan deskriptif beserta gambar foto dari tanaman kangkung organik yang telah banyak dibudidaya oleh masyarakat Indonesia. Semoga bermanfaat.

Artikel Terbaru

Dokumentasi Foto Tanaman Kangkung Organik
4/ 5
Oleh

Hallo Sobat Petani

Suka dengan Artikel di Atas? Silakan Berkomentar

3 komentar

November 26, 2015 at 7:27 PM Delete

Kangkung paling enak di goreng bareng mie.. mantep bener,,

Reply
avatar
November 26, 2015 at 7:47 PM Delete

Betul sekali sobat sehatsiana, kangkung banyak manfaatnya. Hehe, ayo budidaya tanaman kangkung...

Reply
avatar
November 26, 2015 at 7:48 PM Delete

betul sekali, tanaman kangkung emag sangat banyak manfaatnya. Bisa dijadikan berbagai macam menu kuliner yang lezat.

Reply
avatar